5 Aplikasi Equalizer Musik Player Untuk Android Terbaik


Aplikasi Equalizer Musik Player Untuk Android Terbaik
Aplikasi Equalizer Android 300x146 5 Aplikasi Equalizer Musik Player Untuk Android Terbaik
kali ini tip.web.id akan sare tentang 5 Aplikasi Equalizer Musik Player Untuk Android, semua orang pasti senang dengan yang nama nya musik, namun tidak semua orang mempunyai kesamaan dalam hal setting treble, bass dan lainnya. Beberapa gadget hp atau smartphone Android memang sengaja tidak menambahkan fitur equalizer sehingga pengguna harus mencarinya sendiri melalui Google Play Store, Google Play Store telah menyediakan berbagai musik player yang memberikan fitur dan fasilitas yang lebih baik dari musik player bawaan ponsel atau smartphone Android temen-temen semua.
Berikut merupakan aplikasi-aplikasi equalizer pilihan yang dapat menjadi referensi teme-temen dalam menikmati suara musik:
1. Music Volume EQ
Aplikasi ini memiliki user interface yang menarik dan keren, dapat dipasang sebagai widget di homescreen ponsel Android. Fitur Bass boost pada aplikasi equalizer ini memiliki beberapa tingkat yang dapat diatur sesuai keinginan kita. Aplikasi equalizer ini juga memiliki 5 band equalizer dengan opsi tambahan custom.
Aplikasi equalizer ini memiliki 5 band equalizer dengan 10 preset tanpa fitur bass boost dan virtualizer seperti aplikasi lain. Jika sobat memiliki ponsel atau smartphone Android dengan ukuran layar kecil, maka beberapa tombol pada aplikasi ini akan sulit di tekan.
3. Equalizer, SA Labs
Bentuk user interface aplikasi equalizer ini sangatlah sederhana sehingga ukuran filenya kecil. Tersedia 5 band equalizer yang dapat diatur sesuai kebutuhan. Selain itu, aplikasi equalizer ini memiliki fitur bass boost dan virtualizer. Sobat tidak akan menemukan preset berdasarkan genre musik karena aplikasi ini ditujukan untuk mereka yang senang mengatur sacara manual.
4. 5EQ
Aplikasi ini hanya memiliki 5 preset, namun sobat Pusat Teknologi dapat menyimpan custom preset buatan sendiri. Selain itu, aplikasi equalizer ini memiliki indikator warna untuk mengetahui mana fitur yang nyala atau tidak. Untuk menggunakan aplikasi equalizer ini sobat harus menjalankan terlebih dahulu sebelum menggunakan aplikasi musik player.
5. Equalizer, Smart Android Apps
Aplikasi equalizer ini memang memiliki nama yang sama seperti pada nomor 3. Namun aplikasi ini sangatlah lengkap, memiliki 11 preset dengan tambahan custom preset dan bass boost. Kompatibel dengan berbagai macam MP3 player terkenal seperti Winamp, PowerAMP maupun MP3 player bawaan ponsel. temen-temen dapat menggunakan pengaturan preset yang berbeda untuk setiap aplikasi musik player yang sedang sobat dengarkan, namun sayangnya opsi penyimpanan hanya ada pada versi berbayar saja.
Itulah informasi mengenai Aplikasi Equalizer Musik Player Untuk Android Terbaik yang bersumber dari pusatteknologi.com,semoga bermanfaat untuk temen-temen semua yang sedang mencari saran untuk memilih aplikasi untuk gadget androit nya ,terimakasih

Komentar

Postingan Populer